Literature Review Efektivitas Akupresure untuk Mengatasi Nyeri Dismenorea pada Remaja Putri

Authors

  • Khamidah Universitas Ngudi Waluyo
  • Ida Sofiyanti Universitas Ngudi Waluyo
  • Fera Aldania Universitas Ngudi Waluyo
  • Denok Pratiwi Putri Universitas Ngudi Waluyo
  • Hilma Tunisah
  • Indri Wulaningsih Universitas Ngudi Waluyo

Keywords:

Remaja putri, Dismenorea, Akupresure

Abstract

Dysmenorrhea is a gynecological complaint due to an imbalance of the hormone progesterone in the blood, resulting in pain that most often occurs in women. Dysmenorrhea is not a disease, but a symptom that arises due to abnormalities in the pelvic cavity and interferes with women's activities, and often affects school-age teenagers because it causes disruption of daily activities that encourage sufferers to go to the doctor or come to the midwife. Management of menstrual pain can be done pharmacologically and non-pharmacologically. One non-pharmacological therapy is acupressure. Acupressure is known as one of the traditional Chinese therapeutic methods for healing dysmenorrhea by using massage techniques on the meridian points of certain body parts. The purpose of this literature review is to determine the effectiveness of acupressure therapy to reduce dysmenorrhea pain in adolescent girls. The article search method uses Google Scholar and Pubmed to find articles according to the inclusion and exclusion criteria, then a review is carried out. Based on the results of a literature review from 5 journals, it was stated that Ha or the alternative hypothesis was accepted. With the effect of acupressure therapy on dysmenorrhea pain which has decreased, the results show that there is an effect of acupressure therapy to reduce dysmenorrhea pain. The conclusion of this study is the provision of acupressure therapy by giving massage to specific points of the body (energy flow lines or meridians) to reduce pain. There are 12 meridians and 2 special points in the body that are commonly used to help produce endorphins in the brain which can help reduce menstrual pain.

Abstrak
Dismenore adalah keluhan ginekologis akibat ketidakseimbangan hormon progesteron dalam darah sehingga mengakibatkan timbul rasa nyeri yang paling sering terjadi pada wanita. Dismenore bukanlah suatu penyakit, melainkan gejala yang timbul akibat adanya kelainan dalam rongga panggul dan mengganggu aktivitas perempuan, bahkan sering kali berdampak pada remaja usia sekolah karena menyebabkan terganggunya aktivitas sehari-hari yang mendorong penderita untuk melakukan pemeriksaan ke dokter atau datang ke bidan. Penanganan nyeri haid dapat dilakukan secara farmakologi maupun non-farmakologi. Salah satu terapi non-farmakologis adalah akupresur. Akupresur dikenal sebagai salah satu metode terapi tradisional china untuk penyembuhan dismenore dengan menggunakan teknik memijat pada titik meridian bagian tubuh tertentu. Tujuan literature review ini untuk mengetahui efektivitas terapi akupresure untuk mengurangi nyeri dismenorea pada remaja putri. Metode pencarian artikel menggunakan dari google scholar dan pubmed untuk menemukan artikel sesuai kriteria inklusi dan ekslusi kemudian dilakukan review. Berdasarkan hasil literature review dari 5 jurnal yang dinyatakan bahwa Ha atau hipotesis alternatifnya diterima. Dengan adanya pengaruh terapi akupresur terhadap nyeri dismenore yang mengalami penurunan, didapatkan hasil bahwa adanya pengaruh terapi akupresur terhadap penurunan nyeri dismenore. Simpulan dari penelitian ini adalah dengan pemberian terapi akupresure dengan memberikan pijatan pada titik tertentu tubuh (garis aliran energi atau meridian) untuk menurunkan nyeri. Terdapat 12 aliran merdian dan 2 titik istimewa pada tubuh yang umum digunakan untuk membantu produksi endorphin pada otak yang dapat membantu mengurangi rasa sakit saat menstruasi.

References

Astiza, Vira, dkk. (2021). Pengaruh Akupresur Terhadap Intensitas Nyeri Dismenore Pada Remaja Putri Di Wilayah Rw.03 Kelurahan Margahayu Utara Kecamatan Babakan Ciparay Kota Bandung. Journal for Quality in Women's HealthVol. 4No. 1 Maret2021| pp. 94–103p-ISSN: 2615-6660 | e-ISSN: 2615- 6644 DOI: 10.30994/jqwh.v4i1.109. https://www.jqwh.org/index.php/JQWH/article/view/109/94

Dewi,N. S. (2012). Biologi Reproduksi. Yogyakarta:Pustaka Riha.

Efriyanthi, dkk. (2015). Pengaruh Terapi Akupresur Sanyinjiao Point terhadap Intensitas

Nyeri Dismenore Primer pada Mahasiswa Semester VIII Progra Studi Keperawatan. Coping Ners Jurnal. ISSN: 2303-1298. https://ojs.unud.ac.id/index.php/coping/article/view/15681/10506

Fitria, & Arinal Haqqattiba’ah. (2020). Pengaruh Akupresur dengan Teknik Tuina terhadap Pengurangan Nyeri Haid (Disminore) pada Remaja Putri. Jurnal Ners dan Kebidanan 2020;7(1):073–81. http://jnk.phb.ac.id/index.php/jnk/article/download/455/pdf

Hasanah, O. (2010). Efektifitas Terapi Akupresure Terhadap Dismenore Pada remaja di SMPN 5 dan SMPN 13 Pekanbaru. Tesis. FIK UI.

Hasanah, dkk. (2020). Efektifitas Combo Accupresure Point Pada Fase Menstruasi Terhadap Dismenore pada Remaja. Jurnal Ilmiah Ners Indonesia, Volume 1, Nomor 1, Mei 2020. https://online-journal.unja.ac.id/JINI/article/view/9226

Husaidah, Siti, dkk. (2021). Pengaruh Terapi Akupresur Terhadap Intensitas Nyeri Haid

(Dismenore) Pada Mahasiswa Kebidanan Institut Kesehatan Mitra Bunda 2020. Jurnal Sehat Mandiri, Volume 16 No 1 Juni 2021 p-ISSN 19708-8517, e- ISSN 2615-8760. https://jurnal.poltekkespadang.ac.id/ojs/index.php/jsm/article/download/328/85

Khamidah, Afriyani, L.D., Tunisah, H., Fitria, Y., Astuti, Y.W. (2022). Promosi Kesehatan

Penanganan Dismenorea dengan Terapi Akupresure pada Remaja Putri di Dusun

Sedono Desa Genting Kecamatan Jambu. Prosiding Seminar Nasional dan Call for Paper Kebidanan Universitas Ngudi Waluyo. Volume 1 Nomor 1 Juni 2022.

Larasati, & Faridah Alatas. (2016). Dismenore Primer dan Faktor Risiko Dismenore Primer pada Remaja. Majority, Volume 5, Nomor 3, September 2016. https://juke.kedokteran.unila.ac.id/index.php/majority/article/download/1040/835

Marlina E. (2012). Pengaruh minuman kunyit terhadap tingkat nyeri dismenore primer pada remaja putri di SMA Negeri 1 Tanjung Mutiara Kabupaten Agam. Disertasi. Padang: Universitas Andalas.

Natalia, dkk. (2020). Perbandingan Efektivitas Terapi Akupresur Sanyinjiao Point dengan Teknik Relaksasi Nafas dalam untuk Menurunkan Nyeri Menstruasi pada Putri Remaja di Pesantren Asshiddiqiyah 3 Karawang. JSK, Volume 5 Nomor 3 Maret Tahun 2020. https://journal.unpad.ac.id/jsk_ikm/article/viewFile/28772/13618

Walidaini, Rahmatiwi, dkk. (2022). Pengaruh Akupresur Terhadap Nyeri Haid Pada Remaja Di Sma 08 Pekanbaru. Jurnal Kesehatan Ilmiah Indonesia. Vol. 7 No.1 Juni 2022. https://jurnal.unar.ac.id/index.php/health/article/download/787/484

Yuniati, Mely, dkk (2019). Akupresur Titik Hequ Point Efektif Mengurangi Disminore Pada Remaja SMP. http://eproceedings.umpwr.ac.id/index.php/urecol9/article/download/575/484

Zulia, Abel, dkk. (2017). Akupresur Efektif Mengatasi Dismenorea. Jurnal Persat Perawat Nas Indonesia. JPPNI Vol.02/No.01/April-Juli/2017.

http://www.jurnal ppni.org/ojs/index.php/jppni/article/download/78/31

Downloads

Published

2022-12-24

How to Cite

Khamidah, Sofiyanti, I. ., Aldania, F. ., Putri, D. P. ., Hilma Tunisah, & Indri Wulaningsih. (2022). Literature Review Efektivitas Akupresure untuk Mengatasi Nyeri Dismenorea pada Remaja Putri . Prosiding Seminar Nasional Dan CFP Kebidanan Universitas Ngudi Waluyo, 1(2), 484–493. Retrieved from https://callforpaper.unw.ac.id/index.php/semnasdancfpbidanunw/article/view/163