Penyuluhan tentang Common Cold dan Pijat Common Cold dalam Upaya Mengatasi Gejala Batuk Pilek pada Bayi/Balita

Authors

  • Dita Sintama Universitas Ngudi Waluyo
  • Isri Nasifah Universitas Ngudi Waluyo
  • Dietha Meidia Puspitasari Universitas Ngudi Waluyo

Keywords:

bayi, common cold, pijat batuk pilek

Abstract

The common cold is an upper respiratory tract disorder that most often affects infants and children. The common cold is very prone to occur in toddlers and children. The initial symptom is an unpleasant feeling from the nose or throat. Then started sneezing, runny nose and feeling mildly ill. Sometimes accompanied by a mild fever. The nose has a clear, watery discharge in the first days. Furthermore, the nasal secretions become thicker, yellow-green in color. Generally parents will feel worried about coughs, colds and sore throats in children and because children refuse to eat. This concern is caused because parents do not understand the pathophysiology of cough and cold and do not understand efforts to manage the disease. Massage has several positive effects in terms of weight gain, better sleep patterns, increased neuromotor development, better emotional bonds, decreased rates of nosocomial infections, one of which is the common cold. Massage therapy has shown positive effects for problems in premature babies, digestive problems including constipation and diarrhea, and for respiratory diseases such as asthma and the common cold.This service is carried out in three stages. The first stage is to find educational targets, namely mothers who have children under five where toddlers are very vulnerable to the common cold. The second stage is the presentation of material about the common cold and the management of the common cold with common cold massage therapy. The third stage is a discussion about common cold and common cold massage. The purpose of this activity is that it is hoped that mothers can apply common cold massage in an effort to overcome the symptoms of cold cough in infants/toddlers

 

Abstrak

Common cold merupakan gangguan saluran pernafasan atas yang paling sering mengenai bayi dan anak. Common cold sangat rentan terjadi pada balita dan anak-anak. Gejala awal berupa rasa tidak enak dari hidung atau tenggorokan. Kemudian mulai bersin-bersin, hidung meler dan merasa sakit ringan. Kadang disertai demam ringan. Hidung mengeluarkan cairan yang encer dan jernih pada  hari-hari pertama. Selanjutnya sekret hidung menjadi lebih kental, berwarna kuning hijau. Umumnya orangtua akan merasa khawatir akan batuk, pilek dan radang tenggorokan pada anak-anak serta karena anak menolak makan. Kekhawatiran ini disebabkan karena para orangtua tidak memahami patofisiologi batuk pilek serta kurang memahami upaya untuk tata laksana pada penyakit tersebut.Pijat memiliki beberapa efek positif dalam hal penambahan berat badan, pola tidur yang lebih baik, peningkatan perkembangan neuromotorik, ikatan emosional yang lebih baik, penurunan tingkat infeksi nosokomial salah satunya common cold. Terapi pijat telah menunjukkan efek positif untuk mengatasi permasalahan pada bayi prematur, masalah pencernaan termasuk sembelit dan diare, serta untuk penyakit saluran pernapasan seperti asma dan common cold. Pengabdian ini dilaksanakan dalam tiga tahap. Tahap pertama adalah mencari target edukasi yaitu ibu yang memiliki anak balita dimana anak balita sangat rentan terkena common cold. Tahap kedua adalah pemaparan materi tentang common cold dan tatalaksana common cold dengan terapi pijat common cold. Tahap ketiga adalah diskusi tentang common cold dan pijat common cold. Tujuan dari adanya kegiatan ini yaitu diharapkan ibu dapat mengaplikasikan pijat common cold dalam upaya mengatasi gejala batuk pilek pada bayi/balita.

Author Biographies

Dita Sintama, Universitas Ngudi Waluyo

Kebidanan

Isri Nasifah, Universitas Ngudi Waluyo

Kebidanan

Dietha Meidia Puspitasari, Universitas Ngudi Waluyo

Kebidanan

References

Astuti, F.P., Sofiyanti, I., Salafas, E., 2019, Pendidikan Kesehatan tentang (GenRe) di SMK Kesdam IV/Diponegoro Magelang, Indonesian Journal of Midwifery (IJM). Vol 2(1),49-52.

Diane, EP & Owen, H, 2011, The common cold and decongestant therapy, pediatrics in Review, 32:47-55.

Kemenkes RI. 2016. Buku Ajar Kesehatan Ibu dan Anak. Jakarta : Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan.

Koes, I. (2015). Memahami Berbagai Macam Penyakit. Bandung: Alfabeta. hal 294-295. https://duta.co/penerapan-massage-therapy-sebagai-upaya-penanganan-batuk-pilek-pada-anak-2 diakses tanggal 18 Desember 2022 jam 01.23 WIB

Malikhah, Nurul, et all. (2019). Baby Massage with Common Cold Massage Oil on Temperatur change, Pulse Rate, Frequency of Breath, Sleep Quality and Number of Streptococcus Bacteria in Toddler with Acute Respiratory Infection”. IndianJournal of Public Health Research and Development, 10(1),407-410.

Matina, H., Beulah, H., & David, A. (2015). Effectiveness of massage therapy on respiratory status among toddlers with lower respiratory tract infection. Nitte University Journal of Health Science, 5(2), 49–54. Diambil dari http://nitte.edu.in/journal/june2015/10.pdf%5Cnhttp://ovidsp.ovid.com/ovidweb.cgi?T=JS&CSC=Y&NEWS=N&PAGE=fulltext&D=emed17&AN=606476858

Notoatmodjo, S, 2012, Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan, Jakarta, Rineka Cipta

Nurjanah, Siti.2020. Upaya peningkatan keterampilan kader dengan common cold massage therapy di wilayah kerja Puskesmas Gambirsari Surakarta. Jambi:JSSM

Sofiyanti, I, dkk, 2021, Booklet penatalaksanaan common cold pada anak dengan terapi herbal dan pijat common cold, Fakultas Kesehatan Universitas Ngudi Waluyo, Semarang.

Sofiyanti, I, Ramadhani, M,A, Astuti, F,P, 2020, Edukasi penatalakanaan common cold dengan terapi herbal dan terapi pijat. Prosiding Optimalisasi Mind, Body and Soul di Adaptasi Kebiasaan Baru, Fakultas Kesehatan Universitas Ngudi Waluyo: Semarang, 44-50,

Sutarmi, Kusmini, & W, M. N. 2014. Mom Massage, Baby Massage and Spa. Semarang: IHCA.

Sutarmi, Kusmini dan Nurul M. 2018. Pediatric Massage Therapy. Semarang : Indonesia Holistik Care

Downloads

Published

2023-02-23

How to Cite

Sintama, D., Isri Nasifah, & Dietha Meidia Puspitasari. (2023). Penyuluhan tentang Common Cold dan Pijat Common Cold dalam Upaya Mengatasi Gejala Batuk Pilek pada Bayi/Balita. Prosiding Seminar Nasional Dan CFP Kebidanan Universitas Ngudi Waluyo, 1(2), 1015–1021. Retrieved from https://callforpaper.unw.ac.id/index.php/semnasdancfpbidanunw/article/view/276