Asuhan Kebidanan Continuity Of Care (COC) Pada Ny “S” Umur 25 Tahun di Klinik Rahayu

Authors

  • Feni Noviyani Universitas Ngudi Waluyo
  • Moneca Diah Listiyaningsih Universitas Ngudi Waluyo

Abstract

The maternal mortality rate in Central Java Province in 2019 was 359 cases, a decrease compared to the number of maternal death cases in 2018 which was 421 cases. Thus, the maternal mortality rate of Central Java Province decreased from 78.6 per 100,000 live births in 2018 to 76.9 per 100,000 live births in 2019 (Central Java Health Profile 2019). According to the Central Bureau of Statistics Semarang Regency in 2020, the maternal mortality rate rose again in 2020 the maternal mortality rate increased by 25 cases, compared to 2019 which was only 9 people. The cause of death occurred at the time of the mother hami 5 cases. Causes by maternity mothers 8 cases, caused by bleeding 3 cases, by preeclampsy / eclampsia 4 cases, 1 heart disease and the most maternal deaths caused by postpartum mothers, namely as many as 12 cases, namely those caused by postpartum hemorrhage 6 cases, infection 3 cases, covid-19 virus 3 cases (Dinkes Kab. Semarang, 2020). The type of research method (implementation of the final project) used is Case Study (Case Study). The method used by the author is to use case studies by taking the case of II trimester pregnant women with a minimum gestational age of 13-40 weeks. The care provided is comprehensive care ranging from pregnancy, childbirth, postpartum, newborns, and neonates. After doing the care has provided comprehensive obstetric care starting from pregnant women, maternity, postpartum, babies and the results are pregnant normally, maternity normally, babies with normal, and up to birth control. There is no gap between theory and case in Comprehensive Midwifery Care at Mrs. S and By. Mrs. S at Rahayu Clinic.

 

Abstrak

Angka  Kematian   Ibu   di   Provinsi   Jawa   Tengah   pada  tahun  2019 sebanyak 359 kasus, mengalami penurunan dibandingkan jumlah kasus kematian  ibu  pada tahun 2018  yaitu  sebanyak  421 kasus. Dengan demikian, angka kematian ibu Provinsi Jawa Tengah mengalami penurunan dari 78,6 per100.000 kelahiran hidup di tahun 2018 menjadi 76,9 per 100.000 kelahiran hidup pada tahun 2019 (Profil Kesehatan Jawa Tengah 2019). Menurut Badan Pusat Statistik Kabupaten Semarang Tahun 2020, Angka kematian ibu kembali naik pada tahun 2020 angka kematian ibu meningkat yaitu 25 kasus, dibandingkan dengan tahun 2019 yang lalu yang hanya 9 jiwa. Penyebab kematian terjadi pada saat ibu hami 5 kasus. Penyabab oleh ibu bersalin 8 kasus, disebabkan oleh perdarahan 3 kasus, oleh preeklamsi/eklamsia 4 kasus, 1 penyakit jantung dan yang terbanyak kematian ibu sebabkan oleh ibu nifas yaitu sebanyak 12 kasus yaitu yang disebabkan oleh perdarahan postpartum 6 kasus, infeks 3 kasus, virus covid-19 3 kasus (Dinkes Kab. Semarang, 2020). Jenis metode penelitian (pelaksanaan tugas akhir) yang digunakan adalah Study penelahan kasus (Case Study). Metode yang digunakan penulis yaitu menggunakan studi kasus dengan cara mengambil kasus ibu hamil trimester II dengan usia kehamilan minimal 13-40 minggu. Asuhan yang diberikan adalah asuhan secara komprehensif mulai dari hamil, bersalin, nifas, bayi baru lahir, dan neonatus. Setelah melakukan asuhan telah memberikan asuhan kebidanan secara Komprehensif mulai dari Ibu Hamil, Bersalin, Nifas, Bayi dan hasilnya hamil dengan normal, bersalin dengan normal, bayi dengan normal, dan sampai dengan KB. Tidak terdapat kesenjagan antara teori dan kasus pada Asuhan Komprehensif kebidanan pada Ny. S dan By. Ny. S di Klinik Rahayu.

References

JNPK-KR. (2009). Asuhan Persalinan Normal. Jakarta.

Marmi,K R. (2015). Asuhan Neonatus Bayi Balita dan anak Pra Sekolah. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Marni,S. (2012). Asuhan Kebidanan pada Persalinan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Mochtar,R. (2012). Sinopsis Obstetrik. Jakarta: EGC.

Munthe,J. (2019). Buku Ajar Asuhan Kebidanan Berkesinambungan (Continuity of Care). Jakarta: Trans Info Media.

Nurasih,D. (2012). Asuhan Persalinan Normal bagi Bidan. Bandung: PT Refika Aditama.

Nurjasmi,E. (2016). Buku Acuan Midwifery Update 2016. Jakarta: Pengurus Pusat Ikatan Bidan Indonesia.

Nurhayati. (2019). Asuhan Kebidanan pada Kehamilan. Yogyakarta. CV Andi Offset.

Notoatmodjo,S. (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.

Neonatal. Jakarta: PT. Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Prawirohardjo. (2016). Ilmu Kebidanan. Jakarta: PT Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Purwoastuti. (2016). Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas. Jakarta.

Rukiyah, dkk. (2012) .Asuhan Kebidanan II (Persalinan). Jakarta: Trans Info Media.

Sarwono. (2009). Buku Acuan Nasional Pelayanan Kesehatan Maternal dan Neonatal. YBP-SP.

Wahyuni, S. (2012). Asuhan Neonatus Bayi dan Balita . Jakarta: EGC.

Walyani,E S. (2016). Asuhan Kebidanan Persalinan dan Bayi Baru Lahir. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Walyani,E S. (2012). Asuhan Kebidanan Pada Kehamilan. Yogyakarta: PT. Pustaka Baru.

Ayuningtyas. 2019. Terapi Komplementer dalam Kebidanan.Yogyakarta.Pustaka Baru Press.

Depkes RI. 2009. Senam Ibu Hamil. Jakarta.

Dewi, V. 2010. Asuhan Neonatus Bayi dan Anak Balita.Jakarta: Salemba Medika.

Dinkes Kabupaten Semarang. 2020. Profil Kesehatan Kabupaten Semarang 2020. Semarang : Dinas Kesehatan Kabupaten Semarang.

Fitri, I. 2018. Nifas, Kontrasepsi Terkini & Keluarga Berencana.Yogyakarta: Gosyen Publishing.

Furwasyih, D.2016. Konsep Dasar Manajemen Asuhan Kebidanan.Mitra Pemuda: Jakarta

Irianti. 2014. Asuhan Kehamilan Berbasis Bukti. Jakarta. CV Sagung Seto.

JNPK-KR. 2015. Asuhan Persalinan Normal & Inisiasi Menyusui Dini.Jakarta: Jaringan Nasional Pelatihan Klinik-Kesehatan Reproduksi dan Perkumpulan Obsetri Ginekologi Indonesia.

Judha, Mohammad. 2012. Teori Pengukuran Nyeri dan Nyeri Persalinan. Yogyakarta: Nuha Medika

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2016. Buku Kesehatan Ibu dan Anak. Jakarta: Kementerian Kesehatan RI.

Kemenkes RI. 2017. Profil Kesehatan Indonesia.Jakarta: Kementrian Kesehatan Republik Indonesia.

Marta. (2016). Metodologi Penelitian Kualitatif Untuk Bidang Kesehatan. Depok: PT Rajagrafindo Persada.

Merdianti, 2014, Pengaruh Yoga Terhadap Pengurangan Keluhan Ibu Hamil Trimester III, Jurnal Kedokteran dan Kesehatan. 1 (1). 47-53

Munthe. 2019. Buku Ajar Asuhan Kebidanan Berkesinambungan (Continuity of Care). Jakarta: Trans Info Media.

Nasution, Subang Aini. 2016. Efektivitas Jahe Untuk Menurunkan Mual Muntah Pada Kehamilan Trimester I Di Kelurahan Suka Karya Kecamatan Kota Baru. Scientia Journal Vol. 4 No. 04 Maret 2016 Stikes Prima Jambi.

Nurjasmi. 2016. Buku Acuan Midwifery Update 2016. Jakarta: PP IBI.

Notoatmodjo,S. (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.

Oxorn, H., & Forte, W. R. 2010. Ilmu Kebidanan : Patologi dan Fisiologi Persalinan.Yogyakarta: C.V Andi Offset.

Prawirohardjo, Sarwono. 2009. Ilmu Kebidanan Sarwono Prawirohardjo. Jakarta: PT. Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo

Prawirohardjo. 2016. Buku Ilmu Kebidanan Sarwono Prawirohardjo. Jakarta : PT. Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo, 2016.

Purwoastuti. 2016. Asuhan Kebidanan Pada Ibu Nifas. Jakarta

Rohani, D. 2011. Asuhan kebidanan pada masa persalinan. jakarta: Salemba Medika.

Rukiah, D. 2011. Asuhan Kebidanan Ibu Nifas. Jakarta: EGC.

Runjati, Umar, S., & Ester, M. 2018. Teori dan Asuhan Kebidanan.Jakarta: Buku Kedokteran.

Sarwono. 2016. Buku Ilmu Kebidanan Sarwono Prawirohardjo. Jakarta : PT. Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo, 2016.

Sebayang, Wellina. 2021. Pengaruh Aromatherapy Terhadap Mual Muntah Dalam Kehamilan (Systematic Riview). Jurnal Ilmiah Kebidanan Imelda Vol.7, No.2, September 2021, pp.65-68 ISSN: 2597-7180 (Online), 2442-8116.

Sondakh, J. 2013. Asuhan Kebidanan Persalinan & Bayi Baru Lahir.Jakarta: Erlangga.

Susanto. 2019. Asuhan Pada Kehamilan. Yogyakarta: PUSTAKA BARU PRESS.

Varney. 2007. Buku Ajar Asuhan Kebidanan (Edisi 4 ed.). Jakarta: EGC.

Walyani. 2016. Asuhan Kebidanan Persalinan dan Bayi Baru Lahir.Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Widiastini. 2018. Asuhan Kebidanan pada Ibu Bersalin dan Bayi Baru Lahir.Bogor: In Media.

Zaen, Niasty Lasmy. 2019. Pengaruh Pijat Akupresur terhadap Mual Muntah pada Ibu Hamil Trimester 1 di Wilayah Kerja Puskesmas Sukaramai Medan Tahun 2019. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Informasi Komputer dan Sains 2019 Aula AMIK Imelda, 3 Agustus 2019, AMIK IMELDA, Medan – Indonesia. http://sintaks.kitamenulis.id/index.php/Sintaks.

Downloads

Published

2023-11-28

How to Cite

Noviyani, F., & Moneca Diah Listiyaningsih. (2023). Asuhan Kebidanan Continuity Of Care (COC) Pada Ny “S” Umur 25 Tahun di Klinik Rahayu. Prosiding Seminar Nasional Dan CFP Kebidanan Universitas Ngudi Waluyo, 2(2), 1042–1051. Retrieved from https://callforpaper.unw.ac.id/index.php/semnasdancfpbidanunw/article/view/534