Asuhan Kebidanan Continuity Of Care (COC) pada Ny S Umur 23 Tahun GIP0A0 di Klinik Dharma Wahyu Agung

Authors

  • Uci Nurmala Universitas Ngudi Waluyo
  • Isri Nasifah Universitas Ngudi Waluyo

Abstract

Continuity of care in midwifery is a series of continuous and comprehensive service activities ranging from pregnancy, childbirth, postpartum, newborn services and family planning services that connect women's health needs in particular and the personal circumstances of each individual (Homeretal, 2019). Comprehensive care is an examination that is carried out completely with simple laboratory tests and counseling. Comprehensive midwifery care includes places of continuous examination activities including obstetric care for pregnancy, obstetric care for childbirth, midwifery care for the puerperium and obstetric care for newborns and birth control acceptors. Pregnancy care prioritizes continuity of care is very important for women to get services from the same professional or from a small team of professionals, because that way the development of their condition at any time will be well monitored as well as they also become trusting and open because they feel they already know the caregiver (Walyani, 2015). descriptive and the type of descriptive research used is a case study (Case Study), which is by examining a problem through a case consisting of a single unit. A single unit here can contain one person, a group of residents affected by a problem. After doing the care, they have provided comprehensive obstetric care starting from pregnant women, maternity, postpartum, babies and the results are pregnant normally, maternity normally, babies normally, and up to birth control. Conclusion: There is no gap between theory and case in Comprehensive Midwifery Care in Mrs. S and By. Mrs. S at Dharma Wahyu Agung Clinic

 

Abstrak

Continuity of care dalam kebidanan adalah serangkaian kegiatan pelayanan yang berkelanjutan dan menyeluruh mulai dari kehamilan, persalinan, nifas, pelayanan bayi baru lahir serta pelayanan keluarga berencana yang menghubungkan kebutuhan kesehatan perempuan khususnya dan keadaan pribadi setiap individu (Homeretal, 2019). Asuhan komprehensif merupakan suatu pemeriksaan yang dilakukan secara lengkap dengan adanya pemeriksaan laboratorium sederhana dan konseling. Asuhan kebidanan komprehensif mencakup tempat kegiatan pemeriksaan berkesinambungan diantaranya adalah asuhan kebidanan kehamilan, asuhan kebidanan persalinan, asuhan kebidanan masa nifas dan asuhan kebidanan bayi baru lahir serta akseptor KB. Asuhan kehamilan mengutamakan kesinambungan pelayanan (continuity of care) sangat penting buat wanita untuk mendapatkan pelayanan dari seorang profesional yang sama atau dari satu team kecil tenaga profesional, sebab dengan begitu maka perkembangan kondisi mereka setiap saat akan terpantau dengan baik selain juga mereka menjadi percaya dan terbuka karena merasa sudah mengenal si pemberi asuhan (Walyani, 2015).  deskriptif dan jenis penelitian deskriptif yang digunakan adalah studi penelaahan kasus (Case Study), yakni dengan cara meneliti suatu permasalahan melalui suatu kasus yang terdiri dari unit tunggal. Unit tunggal disini dapat berisi satu orang, sekelompok penduduk yang terkena suatu masalah.Setelah melakukan asuhan telah memberikan asuhan kebidanan secara Komprehensif mulai dari Ibu Hamil, Bersalin, Nifas, Bayi dan hasilnya hamil dengan normal, bersalin dengan normal, bayi dengan normal, dan sampai dengan KB. Tidak terdapat kesenjangan antara teori dan kasus pada Asuhan Komprehensif kebidanan pada Ny.S dan By.Ny.S di Klinik Dharma Wahyu Agung

References

Ambarwati, E., & Wulandari, D. 2010. Asuhan Kebidanan Nifas. Yogyakarta: Nuha Medika.

Depkes RI. 2010. World Health Organisation (WHO), Ketersediaan Pelayanan Kesehatan Ibu Tahun 2010. Jakarta: Departemen Kesehatan RI.

Evayanti,yulistiana. 2015. Hubungan pengetahuan ibu dan dukungan suami padaibu hamil terhadap keteraturan kunjungan antenatal cara (ANC) di pukesmas wates lampung tengah tahun 2014. Jurnal kebidanan. Vol.1, no 2,juli 2015.

Kamariyah, N. 2014. Buku ajar kehamilan. Surabaya Selemba Medika. Kusmiyati, Y. 2009. Perawatan ibu hamil. Yogyakarta: Fitramaya Syafrudin. Kuswanti I. (2014). Asuhan Kehamilan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Manuaba, Ida Bagus Gde. 2002. Ilmu kebidanan, Penyakit Kandungan dan Keluarga Berencana untuk Pendidikan Bidan. Jakarta: EGC.

Marmi. (2015). Asuhan Kebidanan pada Masa Nifas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Maryanti, D., Sujianti,T. Budiarti. 2011. Buku Ajar Neonatus, Bayi & Balita. Jakarta: TIM.

Nugroho, Taufan, dkk.2014. Buku Ajar Asuhan Kebidanan 3 Nifas. Yogyakarta: Nuha Medika.

Pantiawati,I & Saryono. (2010). Asuhan Kebidanan I (Kehamilan). Yogyakarta : Nuha Medika.

Prawirohardjo, S. (2014). Ilmu kebidanan. Jakarta: PT Bina Pustaka Sarwono Prawirohadjo.

Prawirohardjo, S. (2016). Ilmu kebidanan. Jakarta: PT Bina Pustaka Sarwono Prawirohadjo.

Rohani (2014). Asuhan Kebidanan Pada Masa Persalinan. Jakarta: Salemba Medika.

Rukiah, A. Y, & Yulianti, L, dkk. 2013. Asuhan kebidanan kehamilan. Jakarta: CV trans info media.

Rukiah, A.Y. 2010. Asuhan kebidanan I. Jakarta: CV trans info media.

Sari,A., Ulfa,I.M, Daulay,R. 2015. Asuhan Kehamilan pada kehamilan untuk mahasiswa kebidanan. Bogor: IN Media.

Sukarni, I. dan Margareth, Z. 2013. Kehamilan persalinan dan nifas. Yogyakarta: Nuha Medika.

Sukarni, K. (2013). Kehamilan, Persalinan, dan Nifas. Jakarta: Nuha Medika.

Sulistiyawati, A. 2011. Asuhan kebidanan pada masa kehamilan. Jakarta: Salemba Medika.

Sulistyawati, Nugraheny. (2013). Asuhan Pada Ibu Bersalin. Jakarta: Salemba Medika.

Sumarah, Widyastuti, Wiyati. 2009. Perawatan ibu bersalin.Yogyakarta: Fitramaya.

Wulandari, S., & Handayani, S. 2011. Asuhan Kebidanan Ibu Masa Nifas. Yogyakarta: Gosyen Publishing

Downloads

Published

2023-11-28

How to Cite

Uci Nurmala, & Isri Nasifah. (2023). Asuhan Kebidanan Continuity Of Care (COC) pada Ny S Umur 23 Tahun GIP0A0 di Klinik Dharma Wahyu Agung. Prosiding Seminar Nasional Dan CFP Kebidanan Universitas Ngudi Waluyo, 2(2), 1052–1060. Retrieved from https://callforpaper.unw.ac.id/index.php/semnasdancfpbidanunw/article/view/536