Asuhan Kebidanan Continuity of Care pada Ny. M Usia 30 Tahun di PMB Minarti

Authors

  • Avisha Ladyana Fitri Universitas Ngudi Waluyo
  • Wahyu Krisningrum Universitas Ngudi Waluyo

Keywords:

Asuhan Kebidanan Komprehensif, Asuhan Kebidanan, Komprehensif, Persalinan, Normal

Abstract

The maternal mortality rate is an indicator of the degree of public health in a country. Anemia is one of the health problems throughout the world, especially developing countries with the prevalence of anemia in Indonesia, namely 13.32% of pregnant women with anemia and 50.5% of puerperal anemia. The purpose of this writing is to provide comprehensive midwifery care for pregnant women, maternity, postpartum and be able to analyze the gap between theory and practice. The sample was a pregnant woman in the second trimester of gestation, 26 weeks 2 days, G1P0A0. The research time is May – December 2023 in the PMB Minarti work area. The research instrument uses the SOAP documentation method with a varney management mindset. The collection technique uses primary data through interviews, observations, physical examinations, KIA books. The results of the care were obtained Mrs. M G1P0A0 gestational age 29 weeks 2 days with physiological pregnancy. Spontaneous delivery at PMB Minarti. The puerperium period lasts normally there is no bleeding, uterine contractions are good, lochea rubra, perinium abrasions, mothers get vitamin A. In newborns the results of anthropometric examination are normal. Mrs. M decided to use 3 months injectable birth control

 

Abstrak

Angka kematian ibu merupakan indikator derajat kesehatan masyarakat disuatu negara. anemia merupakan salah satu masalah kesehatan diseluruh dunia terutama Negara berkembang dengan prevalensi anemia di Indonesia yaitu 13,32% ibu hamil dengan anemia dan 50, 5% anemia ibu nifas. Tujuan penulisan ini yaitu memberikan asuhan kebidanan secara komprehensif pada ibu hamil, bersalin, nifas serta mampu melakukan analisa kesenjangan antara teori dan praktik. Sampel adalah seorang ibu hamil trimester II usia kehamilan 26 minggu 2 hari, G1P0A0. Waktu penelitian Mei – Desember 2023 di wilayah kerja PMB Minarti. Instrumen penelitian menggunakan metode dokumentasi SOAP dengan pola pikir manajemen varney. Teknik pengumpulan menggunakan data primer melalui wawancara, observasi, pemeriksaan fisik, buku KIA. Hasil asuhan didapatkan Ny. M G1P0A0 usia kehamilan 29 minggu 2 hari dengan kehamilan fisiologis. Persalinan secara spontan di PMB Minarti. Masa nifas berlangsung normal tidak ada pendarahan, kontraksi uterus baik, lochea rubra, luka lecet perinium, ibu mendapatkan vitamin A. Pada bayi baru lahir hasil pemeriksaan antropometri normal. Ny. M memutuskan menggunakan KB suntik 3 bulan.

References

Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah. 2022. Profil Kesehatan Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022. Semarang: Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah.

Homer, C. S. E., Friberg, I. K., Augusto,M., Dias, B., Hoope-bender, P.,Sandall, J., … Bartlett, L. A. 2014. The Projected Effect of Scaling UpMidwifery. Lancet, 384, 1146–1157. http://doi.org/10.1016/S0140- 6736(14)60790-X.

Jurnal Administrasi Kesehatan Indonesia. Penyebab kejadian kekurangan energi kronis pada ibu hamil risiko tinggi dan pemanfaatan antenatal care di wilayah kerja puskesmas jelbuk jember. Vol6(2) July-December 2018. doi: 10.20473/jaki.v6i2.2018.136-142.

Liliyana, dkk. Buku Ajar Asuhan Kebidanan Persalinan, Jakarta : ECG, 2012 Mangkuji, Betty, dkk. Asuhan Kebidanan 7 Langkah SOAP, Jakarta : ECG : 2014 Mufdillah, dkk.Konsep Kebidanan Edisi Revisi, Yogyakarta :NuhaMedika : 2012.

Manuaba, C. 2010. Ilmu Kandungan, Penyakit Kandungan, dan KB, Ed 2. Jakarta: EGC.

Mochtar R, 2010. Sinopsis Obstetri Operatif, Obstetri Sosial, Jilid 2, Ed 2, Jakarta: EGC.

Nurmadinisia, Rahmi. 2013. Efektifitas Program Pemberian Makanan Tambahan pada Ibu Hamil Kekurangan Energi Kronis di Kota Depok [skripsi]. Depok. Universitas Islam Negeri Jakarta.

Nursiah, Ai, dkk. Asuhan Persalinan Normal Bagi Bidan. Bandung :PT. Refika Adiatama. 2014.

Pusat Penelitian Badan Keahlian DPR RI .Info Singkat. Vol. XI, No.24/II/Puslit/Desember/2019.

Pusat Penelitian Badan Keahlian DPR RI .Info Singkat. Vol. XI, No.24/II/Puslit/Desember/2019 RPJMD Jawa Tengah 2013-2018.

Saleha, Sitti. Asuhan Kebidanan pada Masa Nifas. Jakarta: Salemba Medika. 2013.

Setiawati Dewi. (2011). Buku Saku Dasar-Dasar Obstetri. Makassar: Alauddin University Press.Edisi pertama.

Sukarni, Icesmi., Margaret. 2013. Kehamilan, persalinan dan Nifas. Yogyakarta : Nuha Medika.

Yuliastuti Erni . 2014. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kekurangan Energi Kronis Pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Sungai Bilu Banjarmasin.Vol.2, No.3, 2014

Yanti, Damai dan Dian Sundawati. Asuhan Kebidanan Masa Nifas Belajar Menjadi Bidan Profesional. Bandung: PT Refika Aditama. 2014.

Downloads

Published

2023-11-28

How to Cite

Avisha Ladyana Fitri, & Wahyu Krisningrum. (2023). Asuhan Kebidanan Continuity of Care pada Ny. M Usia 30 Tahun di PMB Minarti. Prosiding Seminar Nasional Dan CFP Kebidanan Universitas Ngudi Waluyo, 2(2), 934–941. Retrieved from https://callforpaper.unw.ac.id/index.php/semnasdancfpbidanunw/article/view/594