Pengelolaan Hipertermi pada Anak dengan Kejang Demam di Ruang Dadap Serep RSUD Pandanarang Boyolali

Authors

  • Anandha Praba Dhewa Universitas Ngudi Waluyo
  • Siti Haryani Universitas Ngudi Waluyo

Keywords:

Febrile Convulsion, Hyperthermia, Children

Abstract

Paediatric hyperthermia, especially those accompanied by febrile seizures, is a serious condition that requires appropriate treatment. It can interfere with a child's growth and development and potentially lead to serious complications. Hyperthermia in children, especially those with febrile seizures, is a serious condition that requires proper management. The purpose of this paper is to describe the management of hyperthermia in children with febrile seizures in the Dadap Serep room at Pandanarang Boyolali Hospital. The method used is descriptive with a case study approach through nursing care in the form of assessment, data analysis, formulating nursing diagnosis, planning, nursing implementation and evaluation. The unit of analysis in this case is a child aged 1-3 years with febrile seizures who experiences hyperthermy. Data collection techniques through interviews, physical examination, observation and supporting examinations. Management of hyperthermia is carried out for 3x24 hours, by taking action to identify the cause of hyperthermia, monitor body temperature, loosen clothing, give oral fluids, do water tepid sponge, recommend bed rest, and collaborate on fluid and electrolyte administration. Evaluation of the final results of temperature 37 ° C, the patient's response seemed cheerful, the skin was not reddened and did not limp. Based on the results of the evaluation carried out, it can be concluded that the problem of hyperthermia can be resolved.

 

Abstrak

Hipertermi pada anak, terutama yang disertai dengan kejang demam, merupakan kondisi serius yang memerlukan penanganan yang tepat. Keadaan ini dapat mengganggu pertumbuhan dan perkembangan anak serta berpotensi menyebabkan komplikasi serius. Hipertermi pada anak, terutama yang disertai dengan kejang demam, merupakan kondisi serius yang memerlukan penanganan yang tepat. Tujuan penulisan ini untuk menggambarkan pengelolaan hipertermi pada anak dengan kejang demam di ruang Dadap Serep RSUD Pandanarang Boyolali. Metode yang digunakan deskriptif dengan pendekatan studi kasus melalui asuhan keperawatan berupa pengkajian, analisis data, merumuskan diagnosis keperawatan, perencanaan, pelaksanaan keperawatan dan evaluasi. Unit analisis pada kasus ini adalah anak usia 1-3 tahun dengan kejang demam yang mengalami hipertermi. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, pemeriksaan fisik, observasi serta pemeriksaan penunjang. Pengelolaan hipertermi dilakukan selama 3x24 jam, dengan melakukan tindakan mengidentifikasi penyebab hipertermia, memonitor suhu tubuh, melonggarkan pakaian, memberikan cairan oral,  melakukan water tepid sponge, meanjurkan tirah baring, dan mengkolaborasikan pemberian cairan dan elektrolit. Evaluasi hasil akhir suhu 37°C, respon pasien yang tampak ceria, kulit tidak memerah dan tidak lemas. Evaluasi dapat disimpulkan bahwa masalah hipertermi dapat teratasi.

References

Chotimah, C. (2020) ‘Studi Kasus Evaluasi Pemberian Kompres Hangat Pada Area Axila Dalam Menurunkan Suhu Tubuh Pada Pasien Anak Dengan Diagnosa Thypoid Fever Di Ruang Ar – Roudho Rumah Sakit Siti Khodijah Muhammadiyah Sepanjang’.

Haryani dan Adimayanti (2018) ‘Pengaruh Tepid Sponge Terhadap Penurunan Suhu Tubuh Pada Anak Pra Sekolah Yang Mengalami Demam Di RSUD Ungaran’, Jurnak Keperawatan dan Kesehatan Masyarakat, 7(1). Available at: https://jurnal.stikescendekiautamakudus.ac.id/index.php/stikes/article/view/212/160.

Hayuni, A.F. (2019) ‘Efektifitas Pemberian Kompres Bawang Merah Terhadap Penurunan Suhu Tubuh Pada Anak Usia 1-5 Tahun Di Puskesmas Gilingan’, http://repository.itspku.ac.id/id/eprint/98 [Preprint]. Available at: http://repository.itspku.ac.id/id/eprint/98.

Hidayah (2015) ‘Pengetahuan Ibu Mengenai Penanganan Pertama Kejang Demam Pada Anak’, Contemporary Psychology : A Journal of Reviews, 1(4), pp. 1–6.

Hidayat, A.A. (2012) Pengantar ilmu Keperawtan Anak. Jakarta: Salemba Medika.

Kemenkes (2022) Profil Kesehatan Indonesia 2021. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Available at: www.kemkes.go.id.

Laino D, Mencaroni E, E.S. (2018) ‘Management of Pediatric Febrile Seizures’, Int J Environ Res Public Health, 25(10), p. 2232. Available at: https://doi.org/10.3390/ijerph1510223.

Marcdante, K. e. a. . (2011) Ilmu Kesehatan Anak Esensial nelson Edisi VI. Jakarta: Penerbit IDAI.

Pangestuti & Atmojo (2020) ‘Penerapan Kompres Hangat dalam Mengalami Kejang Demam Sederhana’, Nursing Science Journal [Preprint].

PPNI (2016) Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia. Edited by Tim Pokja SDKI DPP PPNI. Jakarta.

PPNI (2017) Standar Luaran Keperawatan Indonesia. Edited by T.P. PPNI. Jakarta: EGC.

PPNI (2018) Standar Intervensi Keperawatan Indonesia. Edited by T.P. PPNI. Jakarta: EGC.

Rahmasari dan Lestari (2018) ‘Review: Manajemen Terapi Demam Tifoid: Kajian Terapi Farmakologis Dan Non Farmakologis’, Farmaka, 1. Available at: https://jurnal.unpad.ac.id/farmaka/article/view/17445/pdf.

Ram, D., & Newton, R. (2015) ‘The genetics of febrile seizures’, Pediatric Neurol Briefs, 29(12).

Shen M, Xu Z, Xu L, Gong X, Xu H, Zhou R, S.Y. (2022) ‘Observation on the effect and nursing quality of cluster nursing in emergency treatment of children with febrile convulsion’, Minerva Pediatr (Torino), 74(1), pp. 96–97. Available at: https://doi.org/10.23736/S2724-5276.21.06328-X.

Smith DK, Sadler KP, B.M. 2019 A. 1;99(7):445-450. P. 30932454. (2019) ‘Febrile Seizures: Risks, Evaluation, and Prognosis. .’, Am Fam Physician, 99(7), pp. 445–450. Available at: https://www.aafp.org/pubs/afp/issues/2019/0401/p445.html.

Downloads

Published

2024-06-24

How to Cite

Anandha Praba Dhewa, & Haryani, S. (2024). Pengelolaan Hipertermi pada Anak dengan Kejang Demam di Ruang Dadap Serep RSUD Pandanarang Boyolali. Prosiding Seminar Nasional Dan CFP Kebidanan Universitas Ngudi Waluyo, 3(1), 118–129. Retrieved from https://callforpaper.unw.ac.id/index.php/semnasdancfpbidanunw/article/view/672