Literatur Review : Faktor Faktor yang Mempengaruhi Akseptor KB dalam Memilih Alat Kontrasepsi IUD
Keywords:
usia, pendidikan, pengetahuan, dukungan suami pemilihan kontrasepsiAbstract
family planning is an action that helps individuals or married couples to achieve certain goals in order to avoid unwanted births. know the factors that influence family planning acceptors in choosing contraception. Method; using a mixed-method. Quantitative design is used to determine factors of knowledge, education, age, and husband's support. Data collection comes from primary and secondary data, the data collection method used is a questionnaire. That the four variables together do not have a significant effect on the use of non-hormonal contraceptives with an opportunity of 0.2776> 0.05. The magnitude of the influence of the four independent variables together can be seen from the Pseude R- value of 13%. that the factors of age, education, knowledge, and husband's support did not have a significant effect on the choice of contraceptives.
Abstrak
Keluarga berencana suatu tindakan yang membantu individu atau pasangan suami istri untuk mendapatkan tujuan tertentu agar tidak terjadi kelahiran yang tidak diinginkan. mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi akseptor KB dalam memilih kontrasepsi. Metode; menggunakan mixed method. Desain kuantitatif digunakan untuk mengetahui faktor pengetahuan, pendidikan, usia dan dukungan suami. Pengumpulan data berasal dari data primer dan sekunder, metode pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner. Bahwa keempat variabel tersebut secara bersama-sama tidak berpengaruh signifikan terhadap penggunaan alat kontrasepsi non hormonal dengan peluang sebesar 0,2786> 0,05. Besarnya pengaruh keempat variabel independen secara bersama-sama dapat dilihat dari nilai Pseude R sebesar 13%. Bahwa faktor usia, pendidikan, pengetahuan, dan dukungan suami tidak berpengaruh signifikan terhadap pemilihan alat kontrasepsi.
References
Dalimawaty, K. (2021). Faktor yang Mempengaruhi Minat Ibu Menggunakan KB IUD di Puskesmas Binjai Estate. Jurnal Ilmiah Kebidanan Indonesia, 4(4), 519. https://journals.stikim.ac.id/index.php/jiki/article/view/727
Delima, M., Andriani, Y., & Permana, D. Y. (2022). Hubungan Pengetahuan Dan Dukungan Suami Terhadap Minat Ibu Dengan Penggunaan Akdr. Jurnal Kesehatan Tambusai, 3(2), 292–303. https://doi.org/10.31004/jkt.v3i2.4876
Dereje, N., Engida, B., & Holland, R. P. (2020). Factors Associated with Intrauterine Contraceptive Device Use Among Women of Reproductive Age Group in Addis Ababa, Ethiopia: A Case Control Study. PLoS ONE, 15(2), 1–12. https://doi.org/10.1371/journal.pone.0229071
Geda, Y. F., Nejaga, S. M., Belete, M. A., Lemlem, S. B., & Adamu, A. F. (2021). Immediate Postpartum Intrauterine Contraceptive Device Utilization and Influencing Factors in Addis Ababa Public Hospitals: a Cross-Sectional Study. Contraception and Reproductive Medicine, 7(July), 1–207.
Halimahtussadiah, Susilawati, E., & Herinawati. (2021). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pemilihan IUD Pasca Persalinan Muaro Jambi. Nursing Care and Health Technology Journal (NCHAT), 1(3), 162–170. https://doi.org/10.56742/nchat.v1i3.26
Kanakuze, C. A., Kaye, D. K., Musabirema, P., Nkubito, P., & Mbalinda, S. N. (2020). Factors associated with the Uptake of Immediate Postpartum Intrauterine Contraceptive Devices (PPIUCD) in Rwanda: a Mixed Methods Study. BMC Pregnancy and Childbirth, 20(1), 1–11. https://doi.org/10.1186/s12884-020-03337-5
Luba, S., & Rukinah, R. (2021). Faktor yang Mempengaruhi Akseptor Kb dalam Memilih Alat Kontrasepsi. Jurnal Ilmiah Kesehatan Sandi Husada, 10(1), 253–258. https://doi.org/10.35816/jiskh.v10i1.598
Purnasari, H., Ardayani, T., & Triana, H. (2023). Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Akseptor KB Dalam Penggunaan Alat Kontrasepsi IUD Di Desa Babakan Ciparay. Jurnal Vokasi Keperawatan (JVK), 6(1), 88–99. https://doi.org/10.33369/jvk.v6i1.27300
Sari, Y. N. I., Abidin, U. W., & Ningsih, S. (2022). Faktor - Faktor Yang Berhubungan dengan Minat Dalam Pemilihan Alat Kontrasepsi IUD. Cendekia Medika Jurnal Stikes Al-Ma`arif Baturaja, 7(1), 9–17. https://doi.org/10.52235/cendekiamedika.v7i1.109